Sambutan Direktur Guru dan Tenaga
Kependidikan Madrasah
PROF. DR. H. SUYITNO, M. Ag :
1. Jatim sebagai pilotnya pilot percontohan pelaksanaan PKB, PKG,
2. Propinsi Jatim jumlah guru dan Madrasahnya terbanyak di Indonesia
3. 1/3 guru di Indonesia ada di Jatim
4. Banyak Kepala/Guru PNS yang ingin Mutasi jadi pengawas, belum akan diproses oleh Dirjen Pendis.. Sampai ada guru penggantinya
5. Ada audiensi PB guru Inpasing dg Presiden diwakilkan ke DIRJEN PENDIS
VISI PB INPASING
A.Menjadikan semua anggotanya menjadi PNS.
6. Syukuri dulu nikmat inpasing, jangan tergesa - gesa menjadi PNS
7. Guru inpasing harus melaksanakan PKG, bila prestasi lebih baik, maka akan ada penambahan guru inpasing.
- Bila pelaksanaan PKG inpasing kurang berprestasi maka tidak akan ditambah kuota guru inpasing.
8. Yg bisa ikut pendaftaran CPNS guru, maksimal berusia 35 thn..
9. Untuk yang lebih diatas 35 thn, tak bisa mengikuti selama undang2/peraturan tidak dirubah anggota DPR.
10. zaman sekarang Guru harus bisa IT, bila Guru belum mampu IT, maka dianggap ketinggalan kompetisinya
11. Ujian berbasis UNBK, bagian dari revolusi industri dlm dunia pendidikan,
12. Revolusi industri berdampak pada berkurangnya tenaga manusia..
13. Tantangan sekarang, ada pembelajaran lewat internet, "RUANG GURU" ini menjadikan guru manusia akan kurang disukai bila tidak mengikuti pola pembelajaran modern..
14. Dalam hal Pendidikan KARAKTER, guru sangat dibutuhkan, dan tidak tergantikan,
Guru diharapkan bisa mentranfer :
1. Ilmu pengetahuan
2. Karakter/Akhlaq
3. Kompetensi interprenuer : bisa menjadikan siswa berketrampilan..
15. Madrasah harus ber identitas Akhlak/Karakter,,
16. Jadikanlah anak kita menjadi Indonesia, Islam yg berkarakter Indonesia. Islam yang memiliki 3 ukhuwah basyariyah, wathoniyah, Islamiyah
17. Bagaimana dalam proses pembelajaran itu Guru dan Murid menikmati proses pendidikan itu, jadi dibutuhkan Guru yg berjiwa pendidik, memiliki RUH PENDIDIK.
Bojonegoro, 7 September 2018
0 komentar:
Post a Comment